SCROLL

CARA MENGATUR UANG SEWA APARTEMEN AGAR LEBIH HEMAT



Apartemen Saat ini masih menjadi pilihan banyak orang sebagai untuk dijadikan hunian, khususnya di kota-kota besar. Hal ini karena apartemen menjanjikan kenyamanan dan fasilitas yang bisa digunakan dengan bebas Hanya saja, harga sewa dari apartemen terkadang menjadi suatu permasalahan yang bisa bikin pusing. Terlebih jika kita memiliki penghasilan yang tidak terlalu tinggi.


Berikut trik mengatur keuangan agar lebih hemat bagi Anda yang saat ini menyewa apartemen ataupun ingin menyewa apartemen untuk dijadikan hunian.

#1 Pilih Apartemen yang Menawarkan banyak Keuntungan

Ada banyak apartemen, yang mengharuskan Anda untuk membayar tidak hanya harga sewa saja, tetapi juga perlu membayar biaya-biaya lainnya. Biasanya jenis tagihannya terpisah. Biaya tambahan ini bisa berupa tagihan air ataupun tagihan listrik bulanan yang Anda gunakan. Untuk itu carilah apartemen yang biaya sewa apartemennya sudah termasuk dengan biaya listrik dan biaya air tersebut.


#2 Pilih Apartemen yang Bisa Disewa Bulanan

Ada banyak apartemen yang hanya bisa disewa dalam jangka waktu minimal satu tahun. Namun sebaiknya hindari apa lagi bila Anda sering bekerja ke luar kota ataupun berpotensi untuk pindah ke kota lain.


#3 Pilih Apartemen yang Sesuai dengan Kebutuhan

Terkadang saat hendak menyewa apartemen, Anda harus menyewa satu unit dengan jumlah tempat tidak yang bisa sampai 2 atau 3 tempat. Hal ini mungkin bukan menjadi masalah jika apartemen tersebut akan digunakan oleh beberapa orang


#4 Pilih Apartemen yang Menyediakan Furniture

Terkadang saat menyewa apartemen kita perlu melengkapinya lagi dengan berbagai furniture agar bisa memanfaatkan apartemen dengan maksimal. Dan karena hal ini pastinya akan semakin menambah jumlah pengeluaran kita, maka sebaiknya carilah apartemen yang telah menyediakan berbagai furniture yang dibutuhkan.


#5 Atur Keuangan 

Selain perhatikan keadaan dari apartemen, Anda juga perlu mengatur keuangan Anda. Sebab akan percuma saja jika Anda telah memilih apartemen yang bagus tetapi tetap menghambur-hamburkan uang. Berhematlah karena sewa apartemen bulanan bukan murah.


Itu lah tips cara mengatur uang sewa apartemen agar lebih hemat, semoga dapat bermanfaat untuk Anda milennials,  pasangan muda dan calon penyewa unit apartemen!  Untuk Anda yang sedang mencari apartemen dengan ukuran studio sampai 2 bedroom Lumina City bisa dijadikan salah satu pilihan Anda!


Mau tau informasi lainya tentang Lumina City ? hubungi Marketing gallery Lumina City 021-59710888. Selama Pandemi Covid-19 ini kami buka setiap hari dari pukul 12.00 – 17.00 tapi kami menyarankan agar Anda dirumah saja, pilih unit kami lewat video call dan pembayaran booking fee cukup lewat transfer Bank saja. Marketing Galery Lumina City, Jl. Gatot Subroto Km. 4 No. 700, Cibodas – Tangerang.


Lumina City Celebrating live & Play, Superblok terbesar di Tangerang Kota terdiri dari Apartemen, Mall, Ruko & Hotel. Untuk informasi lebih lanjut hubungi Marketing Galery Lumina City 021-59710888 dan follow FB @Lumina City, Twitter @LuminaCity, Instagram @lumina.city